Vinyl tile dengan pola dan warna yang diambil dari variasi denim. Akurasi potong yang tinggi memungkinkan jarak antar tile yang nyaris tidak terlihat, rapat dan tidak mengumpulkan debu.
Project
Project
Azuma Tachibana Middle School
Terpasang vinyl tile denim seri DMT pada sekolah ini. Warna biru yang cerah memberikan kesan ceria yang tidak membosankan.