Description
Feature
- Ragam jenis pilihan pola, warna dan finish
- Pilihan tahan api dan lembab
- Automatic Drop function
Specification
Tipe Operasi | Kapasitas (LxT) | Max Luas | Lebar Slat | Manual (Bass wood) | 2x3m | 6m2*/5m2* | 5 cm |
---|---|---|---|
Manual (faux wood) | 2.4x3m | 2.5 m2 | 5 cm |
Motorized | 2.4x 5m | 12m2 | 5 cm |
*Kapasitas luas maksimum wood blind operasi manual dengan slat lokal lebih kecil.
Demonstrasi Operasi Manual
Dengan Automatic Drop (Optional)
Pilihan Material Slat
Faux Wood
Bass Wood
Faux Wood dibuat dengan pvc. Tahan lembab dan percikan air, cocok untuk area lembab seperti kamar mandi dan villa.
Bass Wood merupakan material yang lebih ringan sehingga bisa dipasang pada area yang lebih besar.
*Hubungi kami untuk memastikan ketersediaan stok
Pilihan Penampilan Ladder
Ladder Tape
Ladder Cord
Secara fungsi tidak ada perbedaan pada tipe Ladder Tape & Ladder Cord.
Perbedaan utama terdapat pada penampilan estetik tirai & privasi. Lubang pada slat blind Ladder Tape tertutup sehingga tidak dapat di-intip
Ragam Produk Wood Blind Kami
FAUX WOOD
EARTH
Di finish secara mentah, wooden blind edisi EARTH memperlihatkan keunikan individual bilah kayu. Tidak ada tirai Earth yang kembar di dunia.
PAULOWNIA
Before vs After
Perubahan Warna
Warna kayu Paulownia akan secara natural berubah seiring berjalanya waktu.
STANDARD
VINTAGE
Brooklyn
California
Finishing kasar untuk memberikan kesan rustic pada interior anda. Tersedia dalam dua gaya Brooklyn & California